Rawon daging Sapi

Bahan – Bahan

  1. 500 gram daging sapi
  2. 5 helai daun bawang
  3. 50 gram bawang goreng
  4. 1 SDM garam
  5. 6 buah asam jawa larutkan dalam air
  6. 1 SDM kaldu jamur
  7. 1 SDM gula pasir
  8. 3 Daun jeruk
  9. 1 batang serai di geprek
  10. 2 ruas laos geprek
  11. secukupnya Air
  12. Minyak untuk menumis
  13. 1 buah labu siam potong kotak kotak
  14. Bumbu halus :
  15. 10 bawang merah
  16. 6 bawang putih
  17. 5 cabe merah besar
  18. 10 kluwek (bisa di sesuaikan selera)
  19. 3 cm kunyit
  20. 1 sdm ketumbar
  21. 1 sdt merica/lada
  22. 4 butir kemiri

Cara Membuat

  1. Tumis bumbu halus yang sudah kita siapkan. Sambil kita didihkan air terlebih dahulu. Tambahkan serai dan laos

    Rawon daging Sapi langkah memasak 1 foto Rawon daging Sapi langkah memasak 1 foto Rawon daging Sapi langkah memasak 1 foto
  2. Jika air sudah mendidih, masukan daging yang sudah kita potong potong. Berserta dengan bumbu halus. Tambahkan daun salam dan daun jeruk,aduk rata

    Rawon daging Sapi langkah memasak 2 foto Rawon daging Sapi langkah memasak 2 foto Rawon daging Sapi langkah memasak 2 foto
  3. Tambahkan potongan labu siam, air asam jawa,garam,kaldu jamur,dan gula. Koreksi rasa, tunggu hingga semua tercampur dan daging sudah lunak matikan kompor taburi dengan daun bawang dan bawang goreng

    Rawon daging Sapi langkah memasak 3 foto Rawon daging Sapi langkah memasak 3 foto Rawon daging Sapi langkah memasak 3 foto

Tinggalkan komentar