Rawon daging sapi

Bahan – Bahan

  1. 1/4 daging sapi
  2. Bumbu :
  3. 10 bawang putih
  4. 10 bawang merah
  5. 1/4 sdt lengkuas bubuk
  6. 1/2 sdt ketumbar bubuk
  7. 2 cm kunyit
  8. 1 cm kencur
  9. 3 buah kluwek ambil dagingnya
  10. 5 lembar daun jeruk
  11. 1 buah sereh
  12. Secukupnya daun bawang
  13. 1 sdm garam
  14. 1/2 sdm gula
  15. 1 sdt masako sapi

Cara Membuat

  1. Cuci bersih daging sapi, rebus 2 kali sampai daging empuk dan buang air rebusan itu.

    Rawon daging sapi langkah memasak 1 foto Rawon daging sapi langkah memasak 1 foto Rawon daging sapi langkah memasak 1 foto
  2. Angkat dan rebus kembali daging tadi.

    Rawon daging sapi langkah memasak 2 foto Rawon daging sapi langkah memasak 2 foto
  3. Potong kubis dan tauge, masukkan ke dalam panci.

    Rawon daging sapi langkah memasak 3 foto Rawon daging sapi langkah memasak 3 foto Rawon daging sapi langkah memasak 3 foto
  4. Haluskan bumbu dan uleg. Lalu masukkan ke panci tadi.

    Rawon daging sapi langkah memasak 4 foto Rawon daging sapi langkah memasak 4 foto
  5. Masukkan garam dan gula secukupnya.

    Rawon daging sapi langkah memasak 5 foto Rawon daging sapi langkah memasak 5 foto
  6. Siapkan telur,tomat, jeruk nipis dan tempe goreng untuk penataan.

    Rawon daging sapi langkah memasak 6 foto
  7. Rawon daging sapi siap dihidangkan.

    Rawon daging sapi langkah memasak 7 foto Rawon daging sapi langkah memasak 7 foto

Tinggalkan komentar